Keunikan dari Program Studi D3 Akuntansi Universitas Garut, yaitu “Menyiapkan tenaga teknisi yang ahli dibidang keuangan dan perpajakan sebagai bentuk menjawab tantangan kompetensi yang dibutuhkan oleh masyarakat, dunia kerja dan industri serta instansi pemerintah, dalam turut serta membangun bangsa dan negara Indonesia”. Untuk mendukung keunikan program studi dan penajaman mutu lulusan maka kami dari program studi D3 Akuntansi mengakomodir kebutuhan tersebut dengan menyediakan kurikulum yang dibutuhkan.
Pos-pos Terbaru
- Prodi Bisnis Digital Menyelenggarakan Kuliah Tamu dengan Tema Mudah Desain Website dengan Content Management System (CMS)
- Prodi Bisnis Digital Menyelenggarakan Kuliah Tamu dengan Tema Project Management Role in Startup Company : Real-world experience of project management in a start-up company
- Prodi Bisnis Digital Menyelenggarakan Kuliah Tamu Digital Marteking : Profesi yang Banyak Dicari di Era Ini
- RAPAT KERJA PROGRAM STUDI S1 MANAJEMEN
- Penghargaan Dosen Teladan S1 Manajemen